Strategi dan Etika Bisnis
Buku ini mengulas secara komprehensif mengenai Strategi dan Etika Bisnis berdasarkan teori dan pengalaman para penulis, yang mencakup tentang:
1). Pemahaman Strategi Bisnis, 2). Analisa Eksternal dan Internal, 3). Strategi Level Bisnis, 4). Strategi Level Corporate, 5). Strategi Kolaborasi, 6). Strategi Kepemimpinan Bisnis, 7). Strategi Menciptakan Peluang, 8). Pemahaman Etika Bisnis, 9). Penerapan Etika Bisnis, 10). Tantangan Etika Bisnis
Buku ini cocok digunakan sebagai referensi mengajar maupun menambah wawasan bagi para peneliti, akademisi, guru, mahasiswa maupun para praktisi hingga Masyarakat pada umumnya yang memiliki ketertarikan dalam hal manajemen maupun bisnis, khsususnya tentang strategi dan etika bisnis yang perlu diterapkan
Penulis :
Andrea Gideon, SE., M.M., CIQnR | Muhammad Dzulfikri S.TP |
Andre Susilo Handojo Putro, S.Kom., M.M | Sulthon Ibrahim, S.S., M.M |
Reni Fitriani, S.Pd., M.M | Iwan Fadli Pasaribu, S.Pi., M.M |
Pristian Eka Sandi, S.Kom | Sitti Muslimah, S.E., M.M., Akt |
Vica Wilani Putri Kaparang, S.E., M.M | Sri Astuti, S.E., Gr
Ukuran A5